;

Kamis, 21 Juni 2012

Kamis, 21 Juni 2012

 
Apakah anda bingung ketika saat menguninstall atau menghapus software tetapi tidak bisa menghapus menggunakan fasilitas uninstall dari windows (Add / Remove Program), maka saya memberikan solusi yang mungkin membantu sebagai cara menghapus program yang tidak bisa di hapus oleh windows. Yang kita gunakan adalah Perfect Uninstaller, software ini adalah cara yang lebih baik dan lebih mudah bagi Anda untuk sepenuhnya menghapus aplikasi atau software yang tidak bisa melalui standar windows Add / Remove Program.  
Apa yang bisa dilakukan Perfect Uninstaller untuk Anda? 
• Uninstall / menghapus aplikasi yang tidak diinginkan di PC Anda
• paksa menghapus program yang tidak diinginkan yang tidak dapat dihapus sama sekali dari "Windows Add or Remove Programs" applet panel kontrol.
• Hapus entri registry dan driver yang tersisa.
• Tampilkan informasi rinci dari sebuah aplikasi tertentu yang diinstal di komputer Anda
• Sepenuhnya menghapus Adobe Reader, ee, Aol Toolbar, AVG Anti-Virus, Norton. 
Fitur Dan Manfaat Perfect Uninstaller
• Lebih cepat menghapus software dari standar Windows.
• Sepenuhnya membersihkan entri registri kosong / rusak aplikasi tertentu yang tersisa.
• Melindungi Anda dari kesalahan registri kosong / rusak dan meningkatkan kinerja PC Anda.
• paksa menghapus aplikasi tersembunyi terinstal di sistem anda.
• Jalur Cepat ke folder di mana aplikasi diinstal ..
• Periksa rincian program tertentu  yang di install di komputer Anda untuk memutuskan apakah akan dihapus atau tidak.
• Mudah digunakan dan user friendly.
• Tampilkan rincian mengenai aplikasi yang terinstal. 
Cara menginstal Perfect Uninstaller 6.3.3.9 Datecode 2011.12.12
1. ekstrack file dengan winzip atau winrar
2. Instal aplikasi dari setup.exe
3. Setelah menginstal serial number Perfect Uninstaller 6.3.3.9 Datecode 2011.12.12 agar menjadi full version
4. Selesai
5. Nikmati. 
Jika tertarik untuk mendownload Perfect Uninstaller 6.3.3.9 Datecode 2011.12.12 + serial klik lah Disini

Kang Rois - 06.01

Rabu, 20 Juni 2012

Rabu, 20 Juni 2012


AdSense adalah program kerjasama periklanan melalui media Internet yang diselenggarakan oleh Google. Melalui program periklanan AdSense, pemilik situs web atau blog yang telah mendaftar dan disetujui keanggotaannya diperbolehkan memasang unit iklan yang bentuk dan materinya telah ditentukan oleh Google di halaman web mereka. Pemilik situs web atau blog akan mendapatkan pemasukan berupa pembagian keuntungan dari Google untuk setiap iklan yang diklik oleh pengunjung situs, yang dikenal sebagai sistem pay per click (ppc) atau bayar per klik.

Selain menyediakan iklan-iklan dengan sistem bayar per klik, Google AdSense juga menyediakan AdSense untuk pencarian (AdSense for Search) dan iklan arahan (Referral). Pada AdSense untuk pencarian, pemilik situs web dapat memasang kotak pencarian Google di halaman web mereka. Pemilik situs akan mendapatkan pemasukan dari Google untuk setiap pencarian yang dilakukan pengunjung melalui kotak pencarian tersebut, yang berlanjut dengan klik pada iklan yang disertakan pada hasil pencarian. Pada iklan arahan, pemilik situs akan menerima pemasukan setelah klik pada iklan berlanjut dengan tindakan tertentu oleh pengunjung yang telah disepakati antara Google dengan pemasang iklan tersebut.(id.wikipedia.org/wiki/AdSense)

berikut langkah langkah Daftar google adsense terbaru untuk blogspot


Langkah Pertama, Cari ID blog blogspot kita

- Login ke Account Blogspot kamu (www.blogger.com).
- Lalu klik saja pada "Edit Entri"
Klik Edit Entry
- Dari halaman Edit Entry, lalu lihat ke bagian URL/link, disana nanti ada ID Blog kamu.

ID Blog (Lihat Bergaris Bawah Merah)
- Setelah itu, catat ID Blog kamu itu, nanti ID Blog tersebut akan kita gunakan untuk mendaftar Google Adsense.

- Buka link berikut http://www.blogger.com/monetize.g?blogID=TARUH ID BLOG KAMU DISNI dan buka di adress bar link nya


- Setelah kamu buka link tersebut, nanti akan terbuka Halaman Pendaftaran Google Adsense.
Halaman Pendaftaran Google Adsense
-ikuti petunjuk sampe selesai, Kalau Sukses di terima nanti akan dapat konfirmasi kurang lebih begini:

AdSense diaktifkan untuk blog Anda!
Iklan Anda saat ini sedang ditampilkan dengan ID penayang ca-pub-*************Tunggu 48 jam untuk pengkajian akun baru sebelum iklan ditampilkan di blog Anda. Untuk sementara, blog Anda akan menampilkan iklan layanan publik di tempat iklan.... dan seterusnya.....


tinggal menunggu masa Review sampai iklan bisa ditampilkan di blog kamu., memang iklan pertama belum nampak, cuman backgroun kosong aja . karena masih masa review dari google.

Proses menunggu review dari pihak Google Adsense terkadang cepat, namun terkadang bisa sampai beberapa minggu. Setelah proses review selesai kamu akan mendapat kabar lewat email, klik link yang diberikan didalam email untuk verifikasi akun kamu.

Selanjutnya kamu bisa Log In ke Dashboard akun Google Adsense, mulailah dengan melengkapi data diri, data pembayaran, dan sebagainya. Kamudian baru ambillah script iklan dan pasangkan di blog kamu.

NB: Kabar buruk nya google adsense sekarang hanya bisa di domain blogspot saja, kalau pake domain parking sekarang tidak bisa ..


Sekian Artikel kali ini tentang Cara Daftar google adsense terbaru untuk blogspot terima kasih semoga membantu

Kang Rois - 03.48

Senin, 18 Juni 2012

Senin, 18 Juni 2012

Stasiun kereta dengan arsitektur bangunan yang canggih, futuristik, dan eksotis, mampu memberikan kesan yang mendalam serta kenyamanan bagi para penumpang. Inilah 10 stasiun kereta dengan arsitektur terbaik di dunia.
1. St Pancras Station, Inggris

Stasiun kereta ini terletak di London Inggris dan dibangun antara tahun 1864 – 1868. Arsitektur bangunan ini sangat mengesankan, sesuai tahun pembuatanya. Bangunan ini mempunyai suasana kuno yang sangat kental, dengan arsitektur khas Britania serta dipadukan dengan gaya Gothik terang. Di stasiun ini juga terdapat dua patung setinggi 9 meter yang terbuat dari perunggu. Di stasiun ini pulalah terdapat bar sampanye terpanjang di dunia.
2. Antwerpen Central Station, Belgia

Stasiun ini dibangun antara tahun 1895 – 1905. Kereta Api Katedral. Stasiun kereta ini mempunyai bentuk bangunan yang unik seperti gereja dengan kubah besar di atapnya, serta kubah kecil di sisi-sisi pojok bagian atas bangunan. Tak heran jika masyarakat luas lebih sering menyebut stasiun ini sebagai stasiun kereta Katedral.
3. Chhatrapati Shivaji Terminus, India

Stasiun yang terletak di kota Mumbai dan merupakan salah satu stasiun tersibuk di India. Chatrapati Shivaji Terminus dirancang oleh Frederick William Stevens, seorang arsitek Inggris. Nilai arsitektur tinggi karena adanya pembauran dua model arsitektur yaitu antara model gothic barat dengan model India tradisional, sehingga dinilai mem punyai nilai lebih bagi dunia arsitektur abad ke-19an. Pada tahun 2004 stasiun ini ditulis di daftar situs Warisan Dunia sebagai salah satu bangunan warisan dunia.
4. Estacion de Atocha, Spanyol

Pernahkah kalian melihat hutan di dalam stasiun, jika belum pernah, silahkan kalian mengunjungi Estacion de Atocha di Spanyol. Karena di dalam stasiun ini dibuat sebuah miniatur taman yang menyerupai hutan rimba untuk menambah kesan alam di stasiun ini. Stasiun ini awalnya dibuat pada tahun 1851, kemudian pada tahun 1992, mulailah ditambahkan hutan mini seluas 4.000 meter karya Rafael Moneo.
5. Southern Cross Station, Australia

The Southern Cross Station adalah stasiun kereta yang terletak di Melbourne. Sebagai salah satu stasiun kereta paling vital di Australia, tak heran arsitektur bangunan stasiun ini sangat mengesankan. Hal paling menarik dari bangunan ini adalah atap bergelombang. Karena mengesankanya, Stasiun ini sampai dianugerahi Lubetkin Prize oleh the Royal Institute of British Architects, yaitu sebuah penghargaan untuk bangunan baru berarsitektur tinggi yang terletak di luar Uni Eropa.
6. Stasiun Kanazawa, Jepang

Arsitektur pertama yang akan dilihat oleh pengunjung di stasiun ini adalah gerbang besar setinggi 14 meter layaknya gerbang tradisional ala Jepang. Di dalam stasiun, anda akan melihat arsitektur yang paling mengesankan yakni Kubah yang mencakup bagian yang menghubungkan bagian timur dan barat terdiri dari 3.000 panel kaca. Stasiun ini juga dikenal sebagai stasiun yang memadukan gaya tradisional berbasis kayu dengan arsitektur modern berbasis logam.
7. La Gare de Strasbourg, Perancis

Stasiun kereta La Gare de Strasbourg dirancang pada tahun 1883 oleh seorang arsitek asal Berlin bernama Johann Jacobsthal, lalu direnovasi lagi pada tahun 2007. Dalam renovasi ini, ditambahkan rangka kaca serta 120 meter konstruksi kaca di bagian luar, sehingga stasiun ini nampak bagaikan permata yang bersinar bila diterpa oleh sinar matahari.
8. North Park Cable Way, Austria

North Park cable way adalah salah satu stasiun terbesar di Austria yang terletak di Kota Innsbruck. Konstruksi arsitektur bangunan North Park Cable Way ini dirancang oleh studio arsitek Zaha Hadid. Atap bangunan stasiun ini dibuat seperti bentuk gelombang yang abstrak dan menambah kesan futuristik tasiun kereta ini.
9. Kuala Lumpur railway Station, Malaysia

Stasiun kereta di Malaysia sebenarnya adalah stasiun kereta yang cukup tua, pambangunan stasiun selesai pada tahun 1920, sehingga bangunannya sangat bergaya klasik. Tapi jangan salah, walaupun gayanya kuno, stasiun kereta ini tetap nampak elegan. Hal ini terlihat dengan konstruksi bangunan ini yang memadukan gaya barat dan melayu, sehingga kesan kuno yang tampak justru makin menambah nilai historis dan budayanya. Bahkan beberapa orang justru menilai bahwa stasiun ini lebih cocok bila disebut dengan kastil.
10. Berlin Hauptbahnhof, Jerman

Berlin Hauptbahnhof adalah stasiun kereta terbesar di Eropa. Konstruksi bangunannya sangat modern, serta memilki arsitektur bangunan yang futuristik. Stasiun kereta ini selesai dibangun pada tahun 2006. Stasiun ini mempunyai 2 tingkat, 14 bagian serta 80 stand toko yang dibuat senyaman mungkin bagi para pengunjung mengingat stasiun ini adalah stasiun kereta yang sangat vital di jerman. Bangunan ini terdiri dari logam dan panel kaca yang memungkinkan cahaya matahari bersinar ke dalam gedung.

Bonus:

Kang Rois - 03.04

Minggu, 17 Juni 2012

Minggu, 17 Juni 2012

Kembali Lagi Dengan Rois Di sini
Ada Cara Baru nih Gan nonton Film Lewat CMD Unik kan..

Langsung Saja yaaa
  • Pertama Buka CMD Buka Run [Windows + R] Dan Isikan CMD Lalu Enter
  • Tulis "telnet" Pada Cmd Tanpa Tanda Kutip
  • Dan Jika Sudah Masuk Ketikan "O" Tanpda Tanda Kutip Dan Enter
  • Jika Sudah Masukan URL ini nih "towel.blinkenlights.nl" Tanpa Tanda Kutip
  • Dan Tunggu Sebentar Nanti Tampilannya Akan Seperti ini
Selamat Menikmati Tapi ini Veri Bahasa Inggris

Kang Rois - 19.30

Sabtu, 09 Juni 2012

Sabtu, 09 Juni 2012


1. Liebherr T 282B: Truk Tambang Terbesar Di Dunia

Mesin raksasa Liebherr T 282B adalah dumptruck terbesar yang dirancang tahun 2004 oleh produsen Jerman. Truk seberat 203 Ton ini dapat mengangkut sekitar 365 ton, dan menghasilkan tenaga sekitar 3650 Tenaga Kuda.

Features:
Weight: empty - 203 tons; maximum capacity - 365 tons; maximum operating weight - 592 tons
Length: 14.5 m long
Height: 7.4 m tall
Wheelbase: 6.6 m
Top Speed: 40 mph or 65 kph
Costs: US$3.5 M



2. Bagger 288: Mesin Pengeruk terbesar Didunia
Mesin ini adalah mesin penggali terbesar di dunia. Excavator Berroda bernama Bagger 288 dibangun oleh perusahaan Krupp Jerman. Mesin seberat 13.500 Ton ini terdiri dari 2 bagian, yaitu “bucket-wheeler excavator” sebagai alat penggalinya dan Crawler-Transporter sebagai kendaraan penopang yang memungkinkan alat tersebut bergerak.

Feature:s
Height: 95 m tall
Length: 215 m long
Weight: 13,500 tons

3. Crawler-Transporter: Kendaraan Pengangkut Terbesar Kedua di Dunia
Crawler-Transporter digunakan untuk mengangkut roket Saturn V, Saturn IB, Apollo Soyuz san sekarang Pesawat Luar Angkasa Lainnya. Alat Ini dirancang oleh Bucyrus International dan diangun oleh Marion Power shovel Co. Dengan biaya USD 14 Juta. Pada saat dibangun, mesin ini merupakan kendaraan engangkut terbesar, namun kini kalah oleh Bagger 288.

Features:
Height: 20 ft or 6.1 m to 26 ft or 7.9 m
Length: 131 ft or 40 m
Width: 114 ft or 35 m
Weight: 2400 tons 2,700 short tons or 2,400,000 kg; 5,400,000 lb



4. TAKRAF RB293: Mesin Terbesar dalam Sejarah Manusia
Seperti Bagger 288, ini adalah Excavator terbesar yang dibuat oleh perusahaan jerman, TARKAF Industry. Mesin ini memegang rekor sebagai mesin terbesar dan terberat di bumi dan digunakan di tambang batubara di Victoria, Australia

Features:
Height: over 94.5 meters or 310 feet tall
Length: over 220 meters or 722 feet long,
Weight: over 14,196 tons or 31.3 million lbs
Operation: membutuhka lebih dari 5 orang untuk beroperasi
Others: Bucket nya mempunyai diameter 70M, dengan 20 bucket yang masing – masng dapat mengangkut 20 kubik. Mesin ini dapat memindahkan sekitar 240.000 m kubik material tiap harinya.



5. Overburden Conveyor Bridge F60: Mesin Terbesar yang dapat Bergerak Bebas
Overburden Conveyor Bridge F60 adalah mesin terbesar yang dapat bergerak bebas. Alat ini di nonaktifkan setelah 13 bulan beroperasi karena alasan Sumber Energi dan Politik. Ketinggian alat ini mencapai 60meter [F60] dan panjang sekitar 502 Meter. Alat ini juga sering disebut "Lying Eiffel Tower" F60 adalah salah satu dari lima Conveyor yang digunakan pada pertambangan batubara di Jerman.

Features:
Length: 502 m long
Width: 240 m wide
Height: 80 m tall
Weight: 13,600 metric tons



6. Large Hadron Collider: Mesin Akselerator Partikel Terbesar di Dunia

Large Hadron Collider adalah kompleks pemercepat partikel berenergi tinggi yang terbesar di dunia. Berfungsi untuk menabrakkan dua buah pancaran partikel proton dengan energi kinetik yang sangat besar. LHC dibuat olehBadan Riset Nuklir Eropa(CERN).Proyek ini dimulai sejak tahun 1995, dan merupakan project terbesar yang pernah dilakukan oleh Manusia, dengan menggunakan peralatan paling rumit di dunia, serta memakan biaya lebih dari USD 10 Miliar dengan waktu penyelesaian lebih dari 14 tahun. Terletak 91 meter dibawah perbatasan Franco-Swiss dekat Geneva, Switzerland, mesin yg berbentuk terowongan sepanjang 27 kilometer ini dibangun oleh 10000 ilmuwan dan insinyur, dari lebih 100 negara, serta didukung oleh ratusan universitas dan laboratorium.

Features:
Length: 27 km or 17 mil
Circumference: 175 m or 570 ft
Built & Funded: 10,000 scientists and engineers from 100 countries



7. BHC SR-N4 Mk-3: Hovercraft Non Militer Terbesar
BHC SR-N4 adalah Hovercraft terbesar yang ditujukan untuk mengangkut 418 Penumpang dan 60 Mobil. Desainnya adalah sepanjan 40 meter (131 kaki), berat 190 ton (193 t), mampu melaju hingga 83 knot (154 km / jam). Hovercraft ini dibangun oleh British hovercraft Corporation pada 1966


8. Typhoon: Kapal Selam Terbesar yang Pernah Dibuat
Typhoon adalah sebuah kapal selam pengangkut rudal terbesar yang pernah dibuat. Kapal Selam ini menggunakan tenaga nuklir dan dioperasikan oleh angkaan Laut Sovyet pada 1980an. Dengan berat maksimum 26000 Ton, Typhoon adalah sebuah senjata pemusnah paling menakutkan padasaat itu. Oleh karena biaya operasional yang mahal, maka kapalselam ini dihentikan operasinya.



9. Emma Maersk Kapal kontainer terpanjang yang Pernah Ada
Ini kapal besar adalah kapal kontainer terpanjang yang pernah dibangun di dunia. dan pada 2008 itu adalah kapal terpanjang di pernah digunakan. Kapal ini dapat membawa sekitar 11.000 unit atau sekitar 1.400 [masing – masing sepanjang 20 kaki] kontainer, Jauh lebih banyak dari kapal lain yang pernah ada.


10. Knock Nevi's: Kapal Terbesar yang Pernah Dibuat
Ini adalah super tanker terbesar. Knock Mevi adalah sebagai sebuah Penyimpanan dan Pemindahan Terapung [FSO] yang dimiliki oleh Fred Olse, Norwegia. Kapal ini jauh lebih panjang/tinggi dari menara kembar petronas [1480 ft dibanding 1504 ft]

Features:
Length: 458.45 m or 1,504 ft long
Width: 69 m wide
Height: 30 m tall
Weight: 564,763 tons



11. Airbus A380: Pesawat Penumpang Terbesar
Airbus A380 yang diproduksi oleh Airbus S.A.S. adalah sebuah pesawat dua tingkat, dengan empat mesin yang mampu memuat 850 penumpang dalam konfigurasi satu kelas atau 555 penumpang dalam konfigurasi tiga kelas. Pesawat ini melaksanakan penerbangan perdana pada 27 April 2005 dan akan memulai penerbangan komersial pada akhir tahun 2007setelah ditunda beberapa kali.


11. Antonov An 225: Pesawat Terbesar dan Terberat di Dunia
Antonov An-225 Mriya merupakan pesawat terbesar kedua didunia yang dibuat oleh Perusahaan Antonov. Nama belakang pesawat ini Mriya yang dalam bahasa Ukraina berarti Mimpi atau Inspirasi.
Dahulu pesawat ini digunakan untuk mengangkut pesawat ulang alik Buran menggantikan Myasishchev VM-T. Namun seiring dengan bubarnya Uni Soviet pada tahun 1991 dan proyek Buran yang tidak dilanjutkan lagi tahun 1993 pesawat ini terpaksa tidak beroperasi (tidak tampak) selama hampir 8 tahun. Pada tahun 2001, pesawat ini kembali dioperasikan dengan menjadi pengangkut berat yang bernomor penerbangan UR-82060 (yang sebelumnya СССР-82060) sampai sekarang.

Kang Rois - 02.27

Selasa, 05 Juni 2012

Selasa, 05 Juni 2012

Mungkin semua sobat blogger bertanya-tanya bagaimana cara melakukannya ? Nah, disini saya akan memberi tahu caranya khusus untuk sobat blogger :)
Untuk bukti, silahkan tengok gambar berikut :
                                
bagaimana caranya ? nah kita bahas sekarang.. =)

Pertama, klik START lalu RUN, lalu pastekan kode berikut menuju textbox di run :
firefox.exe -p -no-remote
screen shot :
                            
kemudian klik OK dan akan muncul seperti gambar berikut :
                              
Kemudian klik Create Profile... kemudian NEXT Buat nama yg anda Inginkan misal Nama anda atau apalah.

Jika sudah klik finish kemudian Klik START FIREFOX

Kang Rois - 00.20

Minggu, 03 Juni 2012

Minggu, 03 Juni 2012

Kali ini saya akan Memberi trik untuk mengoptimalkan Bandwidth Caranya gini Download File ini
.htaccess
Dan upload Di Root Hosting Anda

Atau Copy Code ini Dan Save Menjadi Nama .htaccess
<ifModule mod_expires.c>
  ExpiresActive On
  ExpiresDefault "access plus 1 seconds"
  ExpiresByType text/html "access plus 1 seconds"
  ExpiresByType image/gif "access plus 259200000 seconds"
  ExpiresByType image/jpeg "access plus 259200000 seconds"
  ExpiresByType image/png "access plus 259200000 seconds"
  ExpiresByType text/css "access plus 60480000 seconds"
  ExpiresByType text/javascript "access plus 21600000 seconds"
  ExpiresByType application/x-javascript "access plus 21600000 seconds"
</ifModule>
<ifModule mod_headers.c>
  <filesMatch "\\.(ico|pdf|flv|jpg|jpeg|png|gif|swf)$">
    Header set Cache-Control "max-age=25920000, public"
  </filesMatch>
  <filesMatch "\\.(css)$">
    Header set Cache-Control "max-age=6048000, public"
  </filesMatch>
  <filesMatch "\\.(js)$">
    Header set Cache-Control "max-age=2160000, private"
  </filesMatch>
  <filesMatch "\\.(xml|txt)$">
    Header set Cache-Control "max-age=2160000, public, must-revalidate"
  </filesMatch>
  <filesMatch "\\.(html|htm|php)$">
    Header set Cache-Control "max-age=1, private, must-revalidate"
  </filesMatch>
</ifModule>
<ifModule mod_headers.c>
  Header unset ETag
</ifModule>
FileETag None
<ifModule mod_headers.c>
  Header unset Last-Modified
</ifModule>

Kang Rois - 05.25

Rabu, 30 Mei 2012

Rabu, 30 Mei 2012

Jejaring Sosial Buatan Anak SMK AL-AZHAR
Fitur:
  • Update Status
  • Chating
  • Mobile Site
  • Share Musik
  • Share Video
  • Share Foto
Dan Kelebihannya
Jejaring ini Memiliki Hosting yg Serba tak Terbatas Atau Unlimited

Sperti
  • Hard Disk Unlimited
  • Bandwidth unlimited
  • Sub Domain Unlimited
  • Add ons Domain unlimited
Pokoknya Udah perfect banget buat kalian untuk gabung

Silahkan Kunjungi Site nya

Status RPL CLick me

Kang Rois - 00.48

Minggu, 27 Mei 2012

Minggu, 27 Mei 2012

Cara Setting Domain Intuit Di Blogger
Gw Akan Bahasa Secara Jelas Nih Gan.
Login Dulu di Intuit Dan Tampilan Kyk Gini
 
Lalu Click Domain
Stelah Itu Click Manage Your Website Domain
kedua Click Advance DNS Setting
 
Lalu Click Edit
Dan Isikan Sama Seperti ini
 
Setelah itu Setting Di Blogger Anda
 
Dan Setelah Semua Berhasil Di Setting Tunggu 1 x 24jam

Kang Rois - 06.49



Ada beberapa kendala dari facebook sendiri yang membuat facebook comment di blogger tidak maksimal , contoh timbulnya pernyataan seperti ini "The comments plugin requires an href parameter." atau pun facebook comment di blog anda loading terus atau tidak muncul , itu karena beberapa faktor Koneksi Internet sedang Lelet atau Server FB sibuk Banget .


Cara membuat dan pasang facebook comment di blog

Untuk membuat dan memasang komentar facebook di blog anda cukup sederhana silahkan perhatikan tutorial facebook berikut ini .

1. Silahkan anda membuat aplikasi id facebook anda untuk membuat komentar facebook , anda bisa lihat di posting Cara Pasang Kotak Komentar Facebook Di Blog.
2. Setelah anda membuat aplikasi id facebook anda masuk ke blogger anda dan seperti biasa ke edit html jangan lupa download dulu template anda untuk berjaga-jaga.
3. Silahkan anda Cari kode<data:post.body/> biasanya ada 2 pilihan dan pilih yang kedua .
4. Anda taruh kode berikut ini dibawah kode tadi

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div id='fb-root'/><script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#appId=APP ID&amp;xfbml=1'/><fb:comments expr:href='data:post.url' numposts='5' width='580'/>
</b:if>

APP ID ganti dengan no app id yang sudah anda buat

5. Anda cari kode berikut ini  <b:skin><![CDATA[/*  Setelah menemukan silahkan taruh kode ini diatas kode tadi

<meta content='http://www.facebook.com/ID-PROFIL-FACEBOOK' property='fb:admins'/>
<meta content='APP ID' property='fb:app_id'/>

Ganti id profil facebook dengan id profil facebook anda
dan ganti app id dengan no app id yang telah anda buat .

6. selesai

Cukup mudah bukan untuk pasang comment facebook blog anda , silahkan bila anda ingin bertanya untuk berkomentar di bawah ini.

Kang Rois - 02.38

Jumat, 25 Mei 2012

Jumat, 25 Mei 2012


Fakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Banyuwangi tidak pernah berhenti untuk berinovasi. Melalui kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan dosen dan mahasiswa, mereka memperkenalkan inovasi penggunaan tabung elpiji yang dijadikan sebagai bahan bakar sepeda motor.
Menurut Dekan Fakultas Teknik, Endang Suprihatin, ST., MT, bahwa terobosan ini merupakan bentuk pemberdayaan energi alternative ramah lingkungan untuk bahan baker sepeda motor. “ini merupakan pemecahan masalah untuk mengatasi pencemaran lingkungan dengan penggunaan energi alternative pengganti BBM yang ramah lingkungan, yaitu dengan memanfaatkan gas Liquid Petroleum Gas (LPG),” jelasnya.
Dosen Fakultas Teknik, Sugiyono menambahkan bahwa Fakultas Teknik ingin membawa misi lain dalam inovasi kali ini, selain dapat mengurangi efek pencemaran lingkungan, penggunaan alternative ini dapat menjadi harapan untuk membuka usaha perakitan sepeda motor berbahan baker elpiji “masih langkanya bisnis perakitan motor berbahan baker gas dapat memberikan peluang jenis usaha” tambahnya.
Sekedar diketahui, selain inovasi ini dapat mengurangi efek pencemaran lingkungan, juga bernilai ekonomis, mengingat proses konversi bensin ke elpiji pada motor cukup mudah dilakukan. Peralatan yang dibutuhkanpun cukup mudah diperoleh dengan harga yang cukup terjangkau. Berdasarkan hasil tes 1 kg untuk jarak tempuh mnimal 100 km, dengan harga LPG saat ini Rp. 14 ribu per 3,3 kg, maka per km hanya membutuhkan biaya sebesar Rp. 42,42 saja, artinya ada penghematan penggunaan energi Rp. 86,15 per km atau 67 persen, sedangkan bila menggunakan bensin untuk jarak tempuh 35 km, dengan harga bensin Rp. 4500 per liternya maka per km perlu biaya Rp. 128,57. Bandingkan dengan LPG yang sudah dite oleh tim Inovator Fakultas Teknik.

Kang Rois - 07.35




Nih Gan, Reaksi Daging Babi Jika Di Siram Dengan Coca Cola

Liat Nih Videonya

INI BEBERAPA FAKTA TENTANG BABI @

1.Apakah anda tahu kalau babi tidak dapat disembelih di leher? karena mereka tidak memiliki leher. sesuai dengan anatomi alamiahnya? Bagi orang muslim beranggapan kalau babi memang harus disembelih dan layak bagi konsumsi manusia, tentu Sang Pencipta akan merancang hewan ini dengan memiliki leher.

2.Konsumen daging babi sering mengeluhkan bau pesing pada daging babi (menurut penelitian ilmiah, hal tersebut disebabkan karena praeputium babi sering bocor, sehingga urine babi merembes ke daging)

3.Babi adalah hewan yang kerakusannya dalam makan tidak tertandingi hewan lain. Ia melahap semua makanan yang ada di depannya. Jika perutnya telah penuh atau makanannya telah habis, ia akan memuntahkan isi perutnya dan memakannya lagi, untuk memuaskan kerakusannya. Ia tidak akan berhenti makan, bahkan memakan muntahannya. Ia memakan semua yang bisa dimakan di hadapannya. Memakan kotoran apa pun di depannya, kotoran manusia, hewan atau tumbuhan, bahkan memakan kotorannya sendiri, hingga tidak ada tersisa.

4. Kadang ia mengencingi kotorannya dan memakannya jika berada di hadapannya, kemudian memakannya kembali. Ia memakan sampah busuk dan kotoran hewan. Babi adalah hewan mamalia satu-satunya yang memakan tanah, memakannya dalam jumlah besar dan dalam waktu lama jika dibiarkan. Kulit orang yang memakan babi akan mengeluarkan bau yang tidak sedap.

5. Penyakit-penyakit cacing pita merupakan penyakit yang sangat berbahaya yang dapat terjadi karena mengonsumsi daging babi. Cacing berkembang di bagian usus 12 jari di tubuh manusia, dan beberapa bulan cacing itu akan menjadi dewasa. Jumlah cacing pita bisa mencapai sekitar ”1000 ekor dengan panjang antara 4 – 10 meter”, dan terus hidup di tubuh manusia dan mengeluarkan telurnya melalui BAB (buang air besar).

6. Daging babi merupakan penyebab utama kanker anus & kolon”. Persentase penderita penyakit ini di negara negara yang penduduknya memakan babi, meningkat secara drastis, terutama di negara-negara Eropa, dan Amerika, serta di negara-negara Asia (seperti Cina dan India). Sementara di negara negara Islam, persentasenya amat rendah, sekitar 1/1000.

Kang Rois - 07.34

Mungkin sudah banyak artikel atau postingan yang membahas Hubungan Teori Relativitas Albert Einstein dengan Kebenaran Isra’ Mi’raj, tapi disini saya ingin membuka tabir itu kembali karna ini sesuatu hal yang menarik untuk kita telaah dan renungkan.
Isra’ dan Mi’raj. Secara istilah, Isra’ berjalan di waktu malam hari, sedangkan Mi’raj adalah alat (tangga) untuk naik. Peristiwa Isra’ Mi'raj terbagi dalam 2 peristiwa. Dalam Isra’, Nabi Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam "diberangkatkan" oleh Allah SWT dari Masjidil Haram hingga Masjidil Aqsa. Lalu dalam Mi'raj Nabi Muhammad SAW dinaikkan ke langit sampai ke Sidratul Muntaha yang merupakan tempat tertinggi. Di sini Beliau mendapat perintah langsung dari Allah SWT untuk menunaikan salat lima waktu.
Gambar Teori Albert Einstein Relativitas Waktu
 Gambar Teori Albert Einstein Relativitas Waktu
Prosesi sejarah perjalanan Isra’’ Mi’raj Nabi Muhammad termaktub dalam firman Allah :
“Maha suci Allah yang menjalankan hamba-Nya pada suatu malam dari Masjidil Haram ke Majidil Aqsha yang Kami berkahi sekelilingnya agar Kami memperlihatkan kepadanya sebahagian tanda-tanda (kebesaran) Kami. (QS. 17.Al-Isra’’ :1)

“Dan sesungguhnya dia (Nabi Muhammad SAW) telah melihat Jibril itu (dalam rupanya yang asli) pada waktu yang lain, di Sidratul Muntaha. Di dekat (Sidratul Muntaha) ada syurga tempat tinggal. (Dia melihat Jibril) ketika Sidratul Muntaha diliputi oleh suatu selubung. Penglihatannya tidak berpaling dari yang dilihatnya itu dan tidak (pula) melampauinya. Sesungguhnya dia telah melihat sebahagian tanda-tanda (kekuasaan) Tuhannya yang paling besar.” (QS. An-Najm:13-18)

Sejarah mencatat Isra’ Mi’raj merupakan peristiwa yang fantastis dan sulit dicerna akal. Banyak yang menganggap itu adalah sebuah peristiwa metafisika yang tidak rasional. Dimana Kebenaran metafisika adalah kebenaran naqliyah yang tidak harus dibuktikan secara akal, namun lebih bersifat imani. Valid tidaknya kebenaran peristiwa metafisika-secara akal, bukanlah soal selagi ia diimani. Sehingga banyak orang yang meragukan kebenaran dari Isra’ Mi’raj dengan menganggap Isra’` Mi`raj sebagai sesuatu yang mengada-ada dan dongeng Nabi Muhammad belaka.
Gambar Ilmuwan Ternama Albert Einstein
 Gambar Ilmuwan Ternama Albert Einstein
Tapi siapa sangka dan bukan suatu kebetulan kiranya, jika kemudian Allah pada awal abad ke - 20 ciptakan seorang manusia bernama Albert Einstein, fisikawan ternama berbangsa Yahudi  yang dengan teori Relativitasnya, kebenaran fenomena Isra’ Mi’raj menjadi rasional alias kebenarannya dapat dibuktikan secara nyata.
Untuk bisa memahami konsep relativitas waktu, kita harus memahami dulu yang dimaksud dengan Waktu (Time). Dalam fisika, waktu merupakan salah satu besaran pokok yang melambangkan periode atau interval yang bisa diukur secara pasti (satuan internasionalnya adalah detik). Kita tahu bahwa 1 hari terdiri dari 24 jam, 1 jam 60 menit, dan 1 menit 60 detik. 1 detik didefinisikan sebagai jumlah osilasi atom Cesium-133 (9.192.631.770 osilasi) pada jam atom. Dengan konstanta-konstanta yang terlibat ini, kita tentunya langsung menyimpulkan bahwa waktu memiliki nilai absolut (eksak) dan bukan merupakan besaran yang nilainya relatif terhadap suatu acuan tertentu.
Tetapi Einstein mengubah pandangan ini saat mengemukakan teori relativitasnya Menurut Einstein, semakin besar kecepatan gerak suatu benda atau partikel, waktu akan berjalan semakin lambat bagi benda atau partikel tersebut. Saat kecepatannya mendekati kecepatan cahaya, waktu berjalan sangat lambat. Bagaimana kalau ada benda atau partikel yang bisa bergerak dengan kecepatan melebihi kecepatan cahaya? Waktu akan berjalan begitu lambatnya sehingga benda yang bergerak dengan kecepatan setinggi itu bisa kembali ke posisi awal dengan sangat cepat. Saking cepatnya, benda itu sudah kembali berada di posisi awalnya sebelum benda itu mulai bergerak.
Teori relativitas Einstein dapat dibuktikan dengan perjalanan ke ruang angkasa. Para astronot meninggalkan bumi menggunakan pesawat ulang-alik yang meluncur dengan kecepatan sangat tinggi. Jika mereka melakukan perjalanan selama 1 tahun di ruang angkasa dan kemudian kembali ke bumi, mereka bisa menemukan bahwa bumi mencatat waktu perjalanan mereka mencapai 10 tahun! Ini berarti dua orang atau benda yang bergerak dengan kecepatan berbeda akan mengalami durasi waktu yang berbeda pula. Dan Albert Einstein menambahkan bahwa apabila suatu benda melebihi kecepatan cahaya (v>c) maka benda tersebut akan kembali ke masa lalu.
Dan, inilah yang telah direfleksikan buraq, hewan sejenis kuda bersayap sebagai kendaraan Nabi saat melakukan perjalanan Isra`. Ketika memulai perjalanan yaitu dari Masjid Alharam (Mekkah), dengan daya kecepatan buraq (v>c), Nabi tidaklah mengarah ke masa depan. Namun kembali ke masa lalu. Dan, melewati masa lalu itulah Nabi memberangkatkan perjalanannya. Hingga, seiring guliran-guliran waktu perjalanan itu, perjalananpun melaju ke titik waktu saat mana beliau baru memulai. Hingga, kesan yang ada pun seolah-olah Nabi melakukan perjalanan Isra` Mi`raj hanyalah sesaat.
Dari penjelasan diatas Albert Einstein seolah-olah merefleksikan bahwa Isra’ Mi’raj adalah perjalanan menembus waktu. Dan kita dapat menyimpulkan bahwa peristiwa Isra’ Mi’raj adalah benar. Bagaimana mungkin seorang  manusia  yang hidup pada 14 Abad yang silam dapat membuat sebuah cerita atau teori yang dapat dibuktikan didalam abad ke 20 dengan sedemikian detailnya. Dengan kata lain tidak mungkin Rasulullah  SAW mencontoh teori Albert Einstein yang lahir sesudahnya. Terima Kasih Semoga Bermanfaat !!!
 
Apakah Anda Sudah Faham??

Kang Rois - 07.25

Kamis, 19 April 2012

Kamis, 19 April 2012

Require :
  1. Label = 2
  2. TextBox = 2
  3. Command Button = 2
  4. Form = 2
Baik Kita Mulai Pelajaran Hari ini
Copas Coding Di bawah ini
'Tunggu dan Nantikan Artikel Selanjutnya dari 100 Artikel.blogspot.com
Private Sub Command1_Click()
If Text1 = "100" And Text2 = "artikel" Then 'id Dan Passwordnya
Form2.Show
Unload Me
Else
MsgBox "Password Anda Salah", vbCritical, "Wrong" 'Jika Salah Akan Keluar Tulisan ini
Text1.SetFocus
End If
End Sub

Private Sub Command2_Click()
MsgBox "Terima Kasih Telah Menggunakan 100artikel Login", vbInformation, "100artikel Login"
End
End Sub

Private Sub Form_Load()
Text2.PasswordChar = "*"
End Sub

Private Sub Form_Unload(Cancel As Integer)
MsgBox "Terima Kasih Telah Menggunakan 100artikel Login", vbInformation, "100artikel Login"
End Sub
Atau Download Projectnya Download Now

Kang Rois - 19.42

Rabu, 18 April 2012

Rabu, 18 April 2012



Ilmu fisika adalah ilmu yang mempelajari gejala alam yang tidak hidup serta interaksi dalam lingkup ruang dan waktu. Dalam bahasa Yunani, ilmu ini disebut dengan physikos yang artinya alamiah.
Orang yang mempelajari ilmu fisika adalah mengamati perilaku dan sifat materi dalam bidang yang beragam, mulai dari partikel submikroskopis yang membentuk segala materi (fisika partikel) hingga perilaku materi alam semesta sebagai satu kesatuan kosmos.
Beberapa sifat yang dipelajari dalam fisika merupakan sifat yang ada dalam semua sistem materi yang ada. Sebagai misal, hukum kekekalan energi. Sifat semacam ini sering disebut sebagai hukum fisika.
Fisika sering disebut sebagai ilmu paling mendasar, karena setiap ilmu alam lainnya (biologi, kimia, geologi, dan lain-lain) mempelajari jenis sistem materi tertentu yang mematuhi hukum fisika.
Misalnya, kimia adalah ilmu tentang molekul dan zat kimia yang dibentuknya. Sifat suatu zat kimia ditentukan oleh sifat molekul yang membentuknya, yang dapat dijelaskan oleh ilmu fisika seperti mekanika kuantum, termodinamika, dan elektromagnetika.
Tidak hanya itu, Ilmu Fisika juga berkaitan erat dengan matematika karena banyak teori fisika dinyatakan dalam notasi matematis dan perbedaannya adalah fisika berkaitan dengan pemerian dunia material, sedangkan matematika berkaitan dengan pola-pola abstrak yang tak selalu berhubungan dengan dunia material
Budaya penelitian fisika berbeda dengan ilmu lainnya karena adanya pemisahan teori dan eksperimen. Sejak abad kedua puluh, kebanyakan fisikawan perseorangan mengkhususkan diri meneliti dalam fisika teoretis atau fisika eksperimental saja, dan pada abad kedua puluh, sedikit saja yang berhasil dalam kedua bidang tersebut. Sebaliknya, hampir semua teori dalam biologi dan kimia juga merupakan eksperimentalis yang sukses.
Ilmu fisika membahas beraneka ragam sistem. Ada beberapa teori yang digunakan secara keseluruhan dalam fisika, bukan di satu bidang saja. Setiap teori ini diyakini benar adanya, dalam wilayah kesahihan tertentu.
Sebagai contoh, teori mekanika klasik dapat menjelaskan pergerakan benda dengan tepat, asalkan benda ini lebih besar daripada atom dan bergerak dengan kecepatan jauh lebih lambat daripada kecepatan cahaya.
Teori-teori ini masih terus diteliti; contohnya, aspek mengagumkan dari mekanika klasik yang dikenal sebagai teori chaos ditemukan pada abad kedua puluh, tiga abad setelah dirumuskan oleh Isaac Newton. Namun, hanya sedikit fisikawan yang menganggap teori-teori dasar ini menyimpang.
Oleh karena itu, teori-teori tersebut digunakan sebagai dasar penelitian menuju topik yang lebih khusus, dan semua pelaku fisika, apa pun spesialisasinya, diharapkan memahami teori-teori tersebut.
Berikut adalah teori utama dalam ilmu Fisika :

  1. Mekanika Klasik : Hukum Newton, Mekanika Lagrangian, Mekanika Hamiltonian, Dinamika fluida, Mekanika kontinuum.
  2. Elektromagnetik :Elektrostatik, Listrik, Magnetik, dan Persamaan Maxwell.
  3. Mekanika Kuantum : Persamaan Schr¨odinger dan Teori medan kuantum.
  4. Relativitas : Relativitas khusus dan umum.
Adapun bidang utama dalam ilmu Fisika antara lain :

  1. Astrofisika : Kosmologi, Ilmu planet, Fisika plasma Big Bang, Inflasi kosmik, Relativitas umum, Hukum gravitasi universal.
  2. Fisika atom, molekul dan optik
  3. Fisika partikel : Fisika Akselerator dan Fisika nuklir.
  4. Fisika benda kondensasi : Fisika benda padat, Fisika material, Fisika polimer dsb.
Hingga saat ini, aplikasi ilmu fisika banyak diterapkan pada berbagai bidang lain. Diantaranya Geofisika, Biofisika, Fisika-kimia, Ekonofisika, dan masih banyak lagi.

Ilmu Fisika Itu Mengasyikkan Jika Kita Bisa Memahami Dengan Baik

Kang Rois - 09.58

 
Require : 
  1. Command Button = 1
  2. Image = 1
  3. Textbox = 1
  4. Combo Box = 2
Coding nya
Private Sub Combo1_Click()
Form1.Caption = "IM3 Code Voucher - " & (Combo1.Text)
End Sub

Private Sub Command1_Click()
Combo2.Visible = False
Combo1.Visible = True
Combo1.SetFocus
End Sub
Atau Biar Lebih Jelasnya Download Projectnya Download Now

Kang Rois - 09.16

Selasa, 17 April 2012

Selasa, 17 April 2012


 Saya melihat banyak comment di blog blog lain , "Gimana cara Chatbox Shoutmix berada di kiri blog ?" itu comment yang saya sering lihat, maka dari itu saya akan share cara memasang Chatbox berada di kanan maupun di kiri.

Langsung aja ya ke langkah langkahnya..

Script kotak chating tersembunyi ini mempunyai 2 macam yang pertama script kotak chating tersembunyi di kiri dan yang kedua di kanan.


Left Hidden Chatbox




<style>
#hcl {
position:fixed;
top:100px;
left:0px;
z-index:+1000;
}
* html #hcl {position:relative;}
.hcltab {
height:100px;
width:30px;
float:left;
cursor:pointer;
background:url('
http://3.bp.blogspot.com/_Z_KyM3IvEFQ/S2Evq5hIpUI/AAAAAAAABAM/3qo6ScKImhw/s400/cbred-LEFT.png') no-repeat;
}
.hclcontent {
float:left;
border:
2px solid #790909;
background:
#f3f6f7;
padding:10px;
}
.hc-credit {font-size:9px}
.hc-credit a {text-decoration:none}
</style>
<script type="text/javascript">
function showHidehcl(){
var hcl = document.getElementById("hcl");
var w = hcl.offsetWidth;
hcl.opened ? movehcl(0, 30-w) : movehcl(20-w, 0);
hcl.opened = !hcl.opened;
}
function movehcl(x0, xf){
var hcl = document.getElementById("hcl");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 10 ? 5 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
hcl.style.left = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("movehcl("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>
<div id="hcl">
<div class="hclcontent">

<!-- KODE SHOUTMIX ANDA DISINI -->

<br />
<div class="hc-credit">
<span style="float:left">
<!-- THIS CREDIT MUST STAY INTACT FOR LEGAL USE -->
Get this
<a href=http://100artikel.blogspot.com/2012/04/memasang-chatbox-hide-show-kiri-kanan.html target="_blank">
Widget
</a>
and
<a href=http://100artikel.blogspot.com/2012/04/memasang-chatbox-hide-show-kiri-kanan.html target="_blank">
Desaign!
</a>
</span>
<span style="float:right">
<a href="javascript:showHidehcl()">

[close]
</a>
</span>
</div>
</div>
<div class="hcltab" onclick="showHidehcl()"> </div>

</div>
<script type="text/javascript">
var hcl = document.getElementById("hcl");
hcl.style.left = (30-hcl.offsetWidth).toString() + "px";
</script>


Right Hidden Chatbox


<style>
#hcr {
position:fixed;
top:100px;
z-index:+1000;
}
* html #hcr {position:relative;}
.hcrtab {
height:100px;
width:30px;
float:left;
cursor:pointer;
background:url('http://b.imagehost.org/0611/buku-tamu.png') no-repeat;
}
.hcrcontent {
float:left;
border:2px solid #003e82;
background:#f3f6f7;
padding:10px;
}
.hc-credit {font-size:9px}
.hc-credit a {text-decoration:none}
</style>
<script type="text/javascript">
function showHidehcr(){
var hcr = document.getElementById("hcr");
var w = hcr.offsetWidth;
hcr.opened ? movehcr(0, 30-w) : movehcr(20-w, 0);
hcr.opened = !hcr.opened;
}
function movehcr(x0, xf){
var hcr = document.getElementById("hcr");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 10 ? 5 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
hcr.style.right = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("movehcr("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>
<div id="hcr">
<div class="hcrtab" onclick="showHidehcr()"> </div>
<div class="hcrcontent">

<!-- KODE SHOUTMIX ANDA DISINI -->

<br />
<div class="hc-credit">
<span style="float:left">
<!-- THIS CREDIT MUST STAY INTACT FOR LEGAL USE -->
Get this
<a href=http://100artikel.blogspot.com/2012/04/memasang-chatbox-hide-show-kiri-kanan.html target="_blank">
Widget
</a>
and
<a href=http://100artikel.blogspot.com/2012/04/memasang-chatbox-hide-show-kiri-kanan.html target="_blank">
Desaign!
</a>
</span>
<span style="float:right">
<a href="javascript:showHidehcr()">
[close]
</a>
</span>
</div>
</div>
</div>
<script type="text/javascript">
var hcr = document.getElementById("hcr");
hcr.style.right = (30-hcr.offsetWidth).toString() + "px";
</script>

Kang Rois - 04.41